Bagiku cukup hanya AnugerahNYA
in Christ alone
Diposting oleh agnezmartha di 14.25
"...I could stop and count successes like diamonds in my hand, but those trophies could not equal to the grace by which I stand."
Pernahkan Anda berada di sebuah situasi dimana hal-hal hebat dan menakjubkan terjadi 'begitu saja'? Anda jelas tidak sedang berdoa, atau bekerja keras untuk itu, namun hal yang baik itu datang 'begitu saja', tak perlu usaha untuk mendapatkannya.
Bukankah sangat manusiawi untuk bangga atas sebuah prestasi?
Saya percaya, hal-hal yang baik tidak terjadi 'begitu saja'. Tuhan sudah menyiapkannya untuk kita, bahkan jauh sebelum kita mengalaminya. Begitu rapi. Begitu sempurna.
Ada begitu banyak alasan mengapa Tuhan tidak perlu memberikan hal-hal yang luar biasa pada kita. Kenyataan bahwa Tuhan melayakkan kita untuk mengalami berbagai kemenangan -- bahkan setelah dosa yang kita lakukan -- membuat saya tercengang.
Hari ini, saya kembali diingatkan bahwa setiap kemenangan, setiap hal yang membuat kita takjub...semuanya hanya ditemukan di dalam Yesus.
"...in every victory, let it be said of me, that my source of strength and my source of hope is Christ alone."
Me, Myself, and I
Total Tayangan Halaman
Popular Posts
-
“The Vow” adalah film drama romantis-keluarga yang sangat baik. Tidak seperti film-film ber- genre drama romantis lain yang terlalu men...
-
menerima seseorang apa adanya adalah langkah awal untuk belajar mengasihi,,menerima dia dan masa lalunya, kesalahan terburuk yg pernah dilak...
-
P erjalanan terus berjalan dan melewati kondisi-kondisi yang baik dan buruk. Sejenak berhenti untuk mengisi kembali yang sempat kosong d...
-
Hari-hari trus berjalan, tanpa henti. Bagaikan bunga rumput tumbuh dan akan terbang bersama angin. Angin yang membawa bunga-bunganya menuju...
-
Sebuah lagu diciptakan, karena sang penulis lagu merasakan, mengalami suatu fase yang menyentuh hati dan pikirannya. dan sang pendengar lagu...
-
Malam terakhir menjadi malam yang sangat kunanti-nantikan. Karena aku akan mendengar dan melihat Pdt. Julianto Simanjuntak membawakan semina...
Followers
Labels
Blogroll
Blogger templates
Powered by WordPress
©
...b d'candle in d'world... - Designed by Matt, Blogger templates by Blog and Web.
Powered by Blogger.
Powered by Blogger.